You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Belatungan
Belatungan

Kec. Pupuan, Kab. TABANAN, Provinsi Bali

Selamat Datang di Website Resmi Desa Belatungan

Penanam Tanaman Cabai Oleh Kelompok PKK Desa Belatungan

I GEDE AGUS ADI WIRADARMA 08 Desember 2023 Dibaca 151 Kali
Penanam Tanaman Cabai Oleh Kelompok PKK Desa Belatungan

Belatungan, 08 Desember 2023

Pada Hari Senin 08 Desember 2023 Dilakasanakan Kegiatan Penanaman Tanaman Cabai oleh Anggota kelompok PKK Desa Belatungan yang penuh semangat berkumpul di lahan yang telah disiapkan untuk kegiatan penanaman tanaman cabai. Mereka datang dengan membawa alat pertanian, bibit cabai, dan semangat gotong-royong yang khas. Suasana gotong-royong yang penuh keceriaan dan keakraban terasa di antara mereka.

Saat lahan sudah bersih, anggota kelompok PKK membagi tugas untuk membantu satu sama lain. Beberapa anggota mempersiapkan lubang tanam, sementara yang lain membawa bibit cabai yang telah disiapkan dengan teliti. Setiap lubang tanam diberi jarak yang sesuai untuk memastikan pertumbuhan tanaman cabai yang optimal.

 

"Sukses, Program ketahanan pangan desa
I Wayan Suarsa 08 Desember 2023
"Lanjutkan
I Dewa Made Supriawan, S.Pd 08 Desember 2023
Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBDes 2025 Pelaksanaan

APBDes 2025 Pendapatan

APBDes 2025 Pembelanjaan